BTemplates.com

Senin, 14 Maret 2022

Mengenal Padi Penghasil Beras Premium di Lamongan Jawa Timur : Padi Mentik Wangi Susu Sehat.

Berikut Video Gambaran Sekilas Padi Sehat Mentik Wangi Susu yang dibudidayakan di Lahan Deusun Sembung Desa Sidomulyo Kec Mantup Kab Lamongan Jawa Timur.

Pemilik Lahan : Agro Mas Nusantara  -- Lamongan - Jawa Timur.

Beras organik mentik susu yang dikembangkan Agro Mas Nusantara , salah satunya adalah jenis beras mentik susu sehat . Mentik susu ini bentuknya lebih mendekati ke bentuk ketan putih. Sedangkan perbedaan utamanya dengan ketan, adalah beras organik menthik susu ini lebih pendek/bulat daripada ketan putih. Seperti halnya ketan, beras mentik susu ini lebih pulen, akan tetapi tingkat pulen/lengketnya masih lebih bagus ketan. Kandungan gizi dari beras mentik susu untuk kadar lemak adalah sekitar 0,91 dan karbohidrat adalah 77,78.

Info lanjut Untuk Pemesanan Beras Mentik Wangi Susu :

Heri Purwanto - Agro Mas Nusantara

Telp / Wa. 085 330 85 4216

Lamongan - Jawa Timur.